ISBN: (masih dalam proses)
Tahun: 2023
Tebal: x+136 hlm
Ukuran: 15,5 x 23 cm
Sinopsis:
Tidak dapat dipungkiri bahwa teknologi digital kini menjadi sangat penting karena memudahkan akses informasi. Demikian pula di bidang bisnis, teknologi digital dapat meningkatkan layanan dan kualitas bisnis, terlebih lagi di era pasca pandemic Covid-19 saat ini. Bunga rampai atau Book Chapter sebagai kumpulan karya tulis ilmiah menjadi media bagi penulis yaitu para tenaga pendidik di Universitas Negeri Malang untuk menuangkan pikiran, argumentasi atau hasil kajian dengan fokus pada tema Transformasi Bisnis Digital.
0 komentar: